News

Bantuan Dana Untuk Palestina dari BKM Masjid Al-Hidayah Perumahan Menteng Medan
Pada hari Jumat 27 Oktober 2023, selepas Shubuh Fosil BKM Indonesia menerima amanah mendapatkan bantuan BKM Al Hidayah Perumahan Menteng Medan, dari jemaah yang diwakili ketua BKM Bapak Drs H Ibrahim Yusuf Siagian sebanyak Rp. 42.962.000. Penggalangan dana terus dilakukan sehingga bisa terkumpul lebih dari 50 JT
Hingga berita diturunkan Jumlah total dana yg diterima dari masjid Al hidayah Menteng sampai dengan akhir pengutipan sebesar Rp. 46.612.000,- (31/10/23)